#3. Nasi Panas Blueband

Bahan Membuat #3. Nasi Panas Blueband

  1. Nasi Panas.
  2. Margarin Blueband.

Langkah Memasak #3. Nasi Panas Blueband

  1. Nasi panas bisa pakai dari magicjar. Atau misal tidak panas, boleh di panaskan dulu menggunakan dandang..
  2. Ambil nasi sesuai keinginan, beri margarin diatasnya, aduk sampai margarin meleleh dan tercampur semua.
  3. Setelah tercampur merata, siap di hidangkan selagi hangat. Resep ini bisa di sebut resep anak 90'an karena resep ini pernah menjadi andalan sarapan pagi atau makan untuk anak kost di akhir bulan 😂 cukup mudah bukan? Selamat mencoba!.

Get Latest Recipe : HOME