129. Sempol Tahu Sempol sempat hits karena rasanya enak dan bikin nagih. Cara membuat sempol ternyata gampang banget dan bahannya juga mudah ditemukan! Mau tahu gosip terpanas seputar selebriti tanah air lainnya?

Bahan Membuat 129. Sempol Tahu

  1. 5 bh tahu kotak, haluskan.
  2. 50 gr tepung tapioka (setara 3 sdm munjung).
  3. [kalau mau lebih kenyal, tepung tapioka bisa ditambah].
  4. 1 butir telur untuk campuran tahu.
  5. 1 btr telur sebagai pelapis saat menggoreng, kocok lepas.
  6. 3 siung bawang putih, haluskan.
  7. 2 sdm bawang merah goreng, ini juga saya haluskan.
  8. 1.5 sdt garam.
  9. 1.5 sdt kaldu jamur.
  10. 1.5 sdt merica bubuk.
  11. 1 btg daun bawang.
  12. 25 gr (1/2 bks) cornet beef sachet), tambahan dr saya, boleh skip.
  13. Secukupnya tusuk sate.
  14. Secukupnya air dan minyak goreng.
  15. Secukupnya air es dan es batu untuk proses pendinginan sempol.

Langkah Memasak 129. Sempol Tahu

  1. Haluskan tahu, saya pakai uleg-an saja. Masukkan dalam wadah..
  2. Tambahkan bumbu-bumbu dan tepung tapioka. Aduk hingga merata. Cek rasa..
  3. Tambahkan daun bawang, kornet, dan telur. Aduk hingga merata..
  4. Panaskan air dan beri sedikit minyak (1 - 2 sdm), agar adonan nantinya tidak lengket. Didihkan..
  5. Beri sedikit minyak goreng pada tangan, bentuk adonan seperti bentuk sempol pada umumnya. Gunakan bantuan punggung sendok untuk membentuknya..
  6. Langsung masukkan adonan yang sudah dibentuk ke dalam air yang sudah mendidih. Masak hingga sempol mengapung..
  7. Ambil sempol masukkan ke wadah berisi air dingin dan es bati agar pemanasan terhenti (saya lagi ga ada stok es batu, jadi pakai air dingin saja, tapi musti sering ganti air saat mulai hangat). Tiriskan..
  8. Tusuk sempol menggunakan tusuk sate (oya, tusuk satenya dicuci dengan air dulu ya).
  9. Goreng sempol setengah matang saja. Sebenarnya bisa saja langsung dibaluri telur kocok dan digoreng, tetapi teksturnya jadi kurang bagus. Jadi lebih bagus jika digoreng setengah matang dulu..
  10. Kocok lepas 1 btr telur, baluri sempol yang sudah digoreng setengah matang tadi, lalu goreng kembali hingga matang. Gunakan api sedang saja ya....
  11. Sajikan....
  12. Disajikan dengan saus sambal, lebih enak....

Jajanan ini tengah menjadi tren dan hits di kalangan anak muda. Sempol asalnya dari Kota Malang, Jawa Timur yang. Sempol ayam merupakan salah satu jenis jajanan yang berasal dari kota Malang, Jawa Timur. Berikut saya tuliskan resep olahan sempol berbahan dasar tahu yang saya buat sendiri. Resep Sempol Tahu Ayam. iK_Ben_ Krisna.

Get Latest Recipe : HOME