Sambal goreng ati juga cocok untuk kamu sajikan saat berkumpul bersama keluarga. Jangan pusing atau bingung untuk memasak menu ini. Sebab sambal goreng ati itu mudah dibuat di rumah, jadi kamu tidak perlu repot membeli di warung makan.
Bahan Membuat Menu hari ini lalapan(ikan tepung goreng + nugget tempe +sambal)
- Menu 1 : Ikan goreng tepung.
- Ikan layang.
- Tepung bumbu instan.
- secukupnya Air.
- Menu 2 : nugget tempe.
- 2 papan tempe ukuran besar.
- 2 butir telur ayam (utk campuran ke adonan tempe).
- 2 butir telur ayam utk balutan luar.
- secukupnya Tepung panir.
- secukupnya Royco.
- Margarin secukupanya, ditim (boleh skip).
- Tepung terigu secukupnya agar nugget tdk terlalu lembek.
- Bumbu nugget:.
- 5 siung bawang putih.
- 2 siung bawang merah.
- 1 sdt ketumbar.
- Secukupnya garam.
- Menu 3 : sambal tomat goreng.
- 3 buah cabe merah keriting.
- 3 buah cabe rawit.
- Secukupnya garam.
- Secukupnya terasi khas lombok - ntb.
- Minyak goreng utk menggoreng semuanya.
Langkah Memasak Menu hari ini lalapan(ikan tepung goreng + nugget tempe +sambal)
- Ikan goreng tepung:.
- Panaskan minyak secukupnya utk menggoreng ikan. Campur tepung bumbu dengan air secukupnya,,kekentalannya sesuai selera aja. Masukkan ikan ke dlm adonan tepung. Goreng hg matang. Angkat. Sisihkan.
- Nugget tempe :.
- Tempenya diiris. Sy iris tipis biar mudah menghancurkannya. Kukus selama kurleb 10 menit stlh air kukusan mendidih. Hancurkan tempe, bisa dgn blender atau ulek sendiri. Klo pke blender jgn lupa tambahkan langsunh kocokan telur 2 butir sbg airnya utk memudahkan proses ngeblendnya. Masukkan bumbu nugget yg sdh dihalusnya. Tambahkan margarin yg sdh di tim, tepung terigu secukupnya. Aduk hg rata. Masukkan dlm cetakan. Kukus kurleb selama 15 menit setelah air kukusan mendidih..
- Angkat. Dinginkan. Potong2 sesuai selera. Motongnya tunggu dingi ya.
- Kocokkan 2 butir telur utk balutan. Masukan nugget tempe yg sdh di potong2 ke dlm kocokan telur. Guling2kan ke wadah tepung panir. Masukkan dlm toples, simpan di freezer. Siap Goreng kapan aja..
- Sambal tomat: ulek halus bahan sambal. Goreng dgn minyak secukupnya. Sambalnya sesuai selera aja ya. Klo g' suka sambal goreng, ya mentah juga enak.
- Tambahkan sayur bening. Siap dihidangkan.
Tepung yang terbuat dari pinggiran roti yang dikeringkan ini bisa menambah kerenyahan makanan. Cocok untuk: Ayam goreng, topping ikan panggang, atau ditaburkan di atas sayuran dan salad. TRANS TV - Ikan Kembung Goreng Soulmate-nya Lalapan Kalau kita bandingkan ikan kembung dengan ikan lainnya, jelas ikan kembung lebih berdaging dan tidak berduri. Masakan dengan bahan utama ikan kembung yang paling banyak disuka adalah ikan goreng bumbu.
Get Latest Recipe : HOME