Lontong daun pisang Menyajikan lontong daun pisang saat lebaran akan menjadikan suasana lebaran lebih berkesan. Langkah pertama, sediakan daun pisang berwarna hijau tua lalu bersihkan daun. Contact Lontong Daun Pisang on Messenger.

Bahan Membuat Lontong daun pisang

  1. 250 gr Beras Pulen.
  2. 350 ml Air Mentah.
  3. 1/2 sdt garam.
  4. Daun pisang (secukupnya).
  5. Lidi (secukupnya).

Langkah Memasak Lontong daun pisang

  1. Pertama, siapkan bahan" diatas dulu yaa moms.
  2. Kedua, cuci bersih beras, jika sudah tuangkan 350ml air serta garam dan aduk hingga rata, masak menggunakan mgcom selama 20 menit yaa moms..
  3. Next, sambil menunggu step kedua, kita layukan daun pisang menggunakan api kecil yaa moms, bolak balik dan rata semua permukaan.
  4. Lalu, rebus air hingga mendidih pakai aja api yg paling kecil karena kan menunggu nasi nya agak lama moms, jgn lp pakai tutup pancinya yaa moms.
  5. Oke, jika sudah 20 menit, cek nasi dan aduk hingga seperti mengental gitu, jika dirasa sudah, cabut mgcom dan ambil taruh dilantai (agar lebih cepat dingin) dg suhu ruangan..
  6. Next, jika sudah dingin, siapkan alas, plastik utk membuat nasi menjadi lenjeran.
  7. Lalu, taruh diatas daun pisang (daun yang pake utk didalam yang luar yaa moms biar lontong berwarna hijau) lalu sindik pake lidi, ulangi sampe habis yaa moms.
  8. Next, jika air sudah mendidih, masukan lontong tersebut sampe terendam oleh air, jika lontong mengapung maka tindihkan menggunakan ulekan moms, rebus kurang lebih selama 3 jam diatas api sedang, dimana ½ atau 1 jam sekali kita tengok apakah airnya menyusut jika menyusut maka tambahkan air hingga menutupi lontong yaa moms.
  9. Taaaraaaa, hasilnya memuaskan kan moms 😍.

Selain itu… Selengkapnya »Lontong Daun Pisang Empuk dan Hijau Cantik. Selain itu aroma daun pisang yang menempel, membuat lontong terasa lebih segar dan lezat. Lontong adalah makanan yang tidak pernah ketinggalan pada saat hari lebaran, yang biasanya disajikan bersama Ayam. Semat ujung yang lain dengan lidi hingga. Bedanya, lontong memakai daun pisang yang berbentuk persegi panjang.

Get Latest Recipe : HOME