Menu resep brownies kukus dengan minyak goreng yang ditampilkan didapatkan dari sumber terpercaya dan telah diuji coba sehingga jadilah resep membuat brownies kukus coklat cara membuat browniws kukus coklat ini. Kastangel Tanpa Oven No Mixer Lumer Dimulut. Brand brownies asal Bandung, Jawa Barat tersebut rupanya mampu mencuri perhatian para pecinta kue yang tak hanya berasal dari Bandung saja Tapi kini, kamu tetap bisa menikmati kue brownies Amanda ala kamu sendiri di rumah.
Bahan Membuat Brownies Kukus ala Anak Kos! Pakai Magic Com, No Mixer, No Timbangan!
- 2 butir telur.
- 200 gr gula pasir (sekitar 14 sdm).
- 100 gr margarin/mentega (setengah bungkus).
- 100 gr tepung terigu protein sedang (all purpose --> segitiga biru) (10-12 sdm).
- 45 gr coklat bubuk, aku pakenya 1 kotak coklat windmolen.
- 65 ml susu kental manis putih/coklat.
- 110 ml air untuk melarutkan.
- 1 sdt baking powder.
Langkah Memasak Brownies Kukus ala Anak Kos! Pakai Magic Com, No Mixer, No Timbangan!
- Dalam sebuah wadah besar, misalnya baskom, kocok telur dan gula sampai gulanya hancur dan telurnya berwarna kuning pucat. Bisa aduk pake whisk, atau pake garpu kayak saya haha. Kocok sekitar 10 menit..
- Tambahkan 100 gr margarin. Biasanya margarin dijual kemasan 200gr gitu, nah pake aja setengahnya kurang lebih. Yap, kocok lagi 10 menit sampe rataaa..
- Setelah tangan pegal dan 10 menit berlalu, tambahkan 100gr tepung terigu.. Hmm, kalo dikonversi pake sendok makan orang Indonesia, sekitar 10-12 sdm. Masukkan juga 45 gr alias 1 kotak coklat bubuk, dan 1 sdt baking powder. Untuk hasil yang lebih maksimal, masukkan tepung dan coklat bubuk dengan diayak terlebih dahulu. Tujuannya supaya tepungnya tidak saling menggumpal..
- Larutkan 65 ml skm dengan 110 ml air.. Yaa kira-kira jadinya 1/3 botol aqua kurang dikit lah haha.. Nah tuangkan susu cair tsb dan aduk adonan sampai rata..
- Sambil mengaduk, panaskan air dan kukusan di magic com. Oiya, sebaiknya diikatkan serbet di tutup magic com-nya untuk mencegah air uap menetes ke adonan kue saat nanti dikukus..
- Sambil nunggu kukusan panas, siapkan loyang (re: loyang pinjeman ibu kos haha) dan oleskan dengan margarin sisa sampai rata dan tertutup semua permukaannya. Oles tebal-tebal malah lebih baik supaya ngga lengket nanti..
- Masukkan seluruh adonan dalam loyang. Saat kukusan sudah panas dan beruap, kukus adonan sekitar 45 menit. Untuk mengecek apakah kue sudah matang, tusukkan tusuk gigi/sumpit dan lihat apakah masih ada adonan yang menempel, jika tidak berarti kue sudah matang!.
- Angkat kue brownies tersebut, tunggu sampai dingin, baru deh dipotong-potong dan dikeluarkan dari loyangnya! Selamat mencoba!.
Brownies kukus bermerek dagang ini memang sudah terkenal seantero Indonesia. Kini dengan resep praktis dan antigagal ini, Anda bisa membuatnya sendiri di. Fudge Brownies Ala Jamie Oliver Yang. brownies kukus ala anak kost siap disajikan! Gimana? masih mau jajan brownies kalau kamu sudah bisa bikin sendiri? Manis dan gurihnya jagung makin nikmat jika diolah menjadi cake jagung kukus buatan sendiri.
Get Latest Recipe : HOME