Bahan Membuat Sempol Tahu
- 1/2 pcs tahu / 5 iris tahu.
- 1 btr telur.
- 1/2 btg daun bawang.
- 3 cm wortel.
- 1/3 sdt garam.
- 1/2 sdt gula.
- 1/2 sdt merica.
- 1/2 sdt masako.
- 2 sdm tepung terigu.
- 1 sdm tepung tapioka.
- Secukupnya minyak goreng.
- Bahan pencelup :.
- 1 telur.
- Secukupnya merica, masako.
Langkah Memasak Sempol Tahu
- Siapkan bahan bahannya, hancurkan tahu dengan sendok beri serutan wortel n irisan daun bawang.
- Masukkan telur, garam, merica, gula, masako aduk rata beri tepung terigu, tepung tapioka, bentuk debgan menggunakan 2 sendok.
- Rebus air hingga mendidih masukkan sempol tunggu mengapung angkat, tusuk dengan tusuk sate, kocok telur beri merica n masako baru masukkan sempolan.
- Panaskan minyak masukkan sempol tunggu berubah warna balik kedua sisi n siap disajikan....
Get Latest Recipe : HOME