Midog (Mie-Endog) dengan Rice Cooker

Bahan Membuat Midog (Mie-Endog) dengan Rice Cooker

  1. 2 buah telur.
  2. 1 bungkus mie instan (rasa sesuai selera).
  3. 1 batang bawang daun.
  4. 2 siung bawang merah.
  5. 2 siung bawang putih.

Langkah Memasak Midog (Mie-Endog) dengan Rice Cooker

  1. Mengiris bawang daun, bawang merah dan bawang putih..
  2. Menyeduh mie di dalam mangkok dengan air panas (efisiensi waktu) lalu tutup..
  3. Panaskan minyak goreng dalam rice cooker, masukan irisan bawang putih dan bawang merah ke dalamnya jika minyaknya sudah panas sampain matang..
  4. Jika mie yang diseduh sudah matang, buang airnya masukkan bumbu mie tsb, telur dan irisan bawang daun. Kocok hingga merata..
  5. Masukan ke dalam rice cooker, tutup hingga matang. (Pastikan rice cooker dalam keadaan bersih dan kering untuk menghindari masakan mengerak pada teflon).
  6. Selamat mencoba 😊.

Get Latest Recipe : HOME